Jenis Restoran dan peralatan
jenis restoran Jenis jenis restoran Dining Room (main restaurant) , biasanya menggunakan peralatan yang mewah dengan tata dekorasi yang indah dan mewah, dilengkapi dengan hiburan seperti permainan piano. Jenis makanan dan minuman yang dijual lengkap dengan penyajian yang sempurna. Menu (daftar makanan) yang digunakan adalah jenis Ala Carte dan juga Table d'hote . Pada intinya Dining Room dibuka pada malam hari dan terkadang di pagihari saat Breakfast (sarapan). Super Club , pada umumnya serupa dengan Dining Room, yang dilengkapi tempat tamu menari ( floor dance ) . Disamping secara tetep dibuka untuk dinner (makan malam), sering pula digunakan untuk luncheon (makan siang). Coffe Shop , biasanya menggunakan peralatan, dekorasi , dan cara pelayanan yang sederhana. Menunya sangat sederhana baik Ala Carte maupun Table d'hote . Pada umumnya Cofee Cup buka selama 24 jam. Speciality Rest...